8 TIPS PERSIAPAN MENGHADAPI TES TOEFL UNTUK MENDAPATKAN SKOR SESUAI TARGET

Adakah diantara kalian yang sedang sibuk melakukan persiapan untuk menghadapi tes TOEFL? Bisa mendapatkan skor yang memuaskan sesuai target tentu menjadi keinginan terbesar mu saat ini bukan? Nah kali ini kami akan kemberikan tips persiapan menghadapi tes TOEFL yang bisa membantu kamu untuk mendapatkan skor sesuai target yang kamu inginkan teman-teman. Apa saja tips nya? […]

5 KEGIATAN AKHIR PEKAN YANG BISA KAMU LAKUKAN DI KAMPUNG INGGRIS PARE

Sabtu dan Minggu merupakan hari libur bagi sebagian besar peserta kursus Kampung Inggris Pare, termasuk members Kampung Inggris WE. Hari libur akhir pekan ini menjadi waktu yang pas untuk melepas penat dan membuat otak fresh kembali. Meskipun kelas-kelas belajar Kampung Inggris WE disajikan dengan sangat menyenangkan tetapi tentu rutinitas yang sangat padat akan menyisakan sedikit penat […]

BELAJAR GRAMMAR BAHASA INGGRIS, PENTING ATAU TIDAK?

Belajar grammar bahasa inggris bagi sebagian orang terasa sangat sulit. Ada juga yang berfikir belajar grammar tidak terlalu penting. Untuk bisa lancar bahasa inggris ya harus banyak berlatih speaking, urusan grammar bisa nanti-nanti. Antara sulit dan merasa grammar tidak terlalu penting dalam proses belajar bahasa inggris menjadi hal yang harus diluruskan. Belajar grammar bahasa inggris […]

X
Pendaftaran
WeCreativez WhatsApp Support
Silahkan tinggalkan pesan dibawah ya, kami siap membantu 😊