Mengungkapkan Rasa Kecewa dalam Bahasa Inggris? Gunakan Kumpulan Contoh Expressing Disappointment Ini!

Hallo English Learners!!! Kecewa, merupakan perasaan yang wajar muncul ketika sesuatu yang diharapkan tidak benar-benar terwujud. Dalam bahasa inggris terdapat cukup banyak ungkapan rasa kecewa yang bisa kamu gunakan. Ungkapan ini biasa dikenal dengan expressing disappoinment. Lalu seperti apa yang bentuk ungkapan rasa kecewa dalam bahasa inggris ini? Kita simak daftar kumpulan contoh expressing disappointment ini yuk!

Kumpulan Contoh Expressing Disappointment Atau Ungkapan Rasa Kecewa dalam Bahasa Inggris

  • How disappointing! (Betapa mengecewakan!)
  • What a shame! (Sayang sekali!)
  • What a pity! (Sayang sekali!)
  • That’s a shame. (Sayang sekali)
  • It is a great shame. (Sayang sekali)
  • That’s too bad. (Sayang sekali)
  • What a let-down! (Betapa mengecewakan)
  • What a disaster! (Betapa kacau!)
  • That’s so disappointing! (Itu sangat mengecewakan!)
  • It is a little disappointing. (Itu agak mengecewakan.)
  • That was such a disappointment! (Itu sangat mengecewakan!)
  • Honestly, I was a bit disappointed. (Sejujurnya, saya sedikit kecewa.)
  • That sucks. (Itu payah/ itu mengecewakan.)
  • That stinks. (Itu payah/ itu mengecewakan.)
  • I had high hopes. (Saya berekspektasi tinggi.)
  • What a bummer! (Sayang sekali!)
  • That is a nuisance! (Sayang sekali!)
  • It was a real letdown. (Itu sangat mengecewakan.)
  • It was a total letdown. (Itu sangat mengecewakan.)

Kumpulan Contoh Expressing Disappointment Atau Ungkapan Rasa Kecewa dalam Bahasa Inggris

  • It was really disappointing. (Itu sangat mengecewakan.)
  • It was a real let down! (Sungguh kekecewaan yang nyata!)
  • It is so bummer for me. (Ini sangat menyebalkan untuk ku.)
  • It really didn’t live up to my expectation. (Ini sungguh tidak sesuai dengan apa yang diharapkan.)
  • I have never been so disappointed in my whole life! (Saya belum pernah begitu kecewa sepanjang hidup saya.)
  • That really did not live up to expectations, did it? (Itu tidak sesuai dengan yang diharapkan, kan?)
  • It was not as good as I thought it would be. (Itu tidak sebagus yang saya harapkan)
  • I was so looking forward to it. What a let-down! (Saya sangat menantikannya. Sungguh mengecewakan!)
  • It was not all it was cracked up to be! (Itu tidak sesuai dengan yang diharapkan!)
  • It promised more than it delivered. (Kenyataan tidak sesuai yang dijanjikan.)
  • It was not at all what we had been led to expect. (Itu tidak sesuai dengan harapan kita.)
  • It did not live up to my expectations. (Itu tidak sesuai dengan ekspekstasi saya.)
  • It was not as good as I had hoped. (Itu tidak sebagus yang saya harapkan.)
  • I was so looking forward to it, but it was so disappointing. (Saya sangat menantikannya, tetapi itu sangat mengecewakan.)

Rekomendasi materi lainnya:

Itulah guys kumpulan contoh expressing disappointment yang bisa kamu gunakan. Kita akan membahas penerapannya pada percakapan harian di artikel selanjutnya ya. Semangat untuk terus belajar dan berlatih!

Belajar bahasa inggris lebih mudah dan menyenangkan? World English Kampung Inggris tempatnya! Metode belajar praktis dan tutor pengajar muda profesional membuat belajar bahasa inggris jadi jauuuhhh lebih mudah. Cari tau lebih banyak tentang World English dengan ketuk atau klik banner di bawah ini ya. SEE YA TA TA!!!

informasi kampung inggris

Leave a Reply